Minggu, 20 Mei 2012

DIALOG PARODI PERAYAAN MAULID NABI SHALLALLAHU 'ALAIHI WA SALLAM


Bismillah,

:Terjadilah dialog rekaan antara murid dan pak Kyai:

Murid : "Pak Kyai, kenapa sich perayaan Maulid Nabi koq waktunya tidak serentak satu hari saja di seluruh dunia seperti hari2 perayaan lainnya? Kenapa perayaannya boleh diulang2 selama sebulan atau beberapa bulan?"

Pak Kyai : "Maksudnya apa? Tolong dijelaskan sekali lagi biar saya paham pertanyaannya."

Murid : "Begini pak Kyai. Hari Maulid Nabi itu kan jatuh tanggal 12 Rabi'ul Awal, lantas kenapa orang2 memperingatinya tidak hanya tanggal 12 saja? Ada yg memperingati tanggal 12, ada juga yang tanggal 13, atau 14 atau 15, dst, bahkan ada yang lebih dari sebulan berlalu baru memperingati. Kenapa semuanya tidak serentak tanggal 12 saja?"

Pak Kyai : "Hmmm... Sebenarnya jawabannya masih dirahasiakan."

Rabu, 16 Mei 2012

EBOOK ISLAM



Sabtu, 12 Mei 2012

APP ANDROID [RadioDakwahIslam]

Bismillah,
Berikut kami berbagi beberapa Aplikasi ANDROID yang Insya Allah sangat bermanfaat untuk mengisi waktu senggang kalian demi mendapatkan beberapa Kajian Ilmiah, serta berbagai macam hal-hal yang berguna baik untuk perkara Dunia maupun Akhirat.


-- RADIO DAKWAH ISLAM --